ORANG YANG PALING BUTUH
Tahukah kamu siapa Orang yang Paling Butuh Kepada Nasehatmu?
Wahai hamba Allah... sayangilah dirimu...,
Sesungguhnya orang yang paling butuh kepada nasehat-nasehatmu yang kau bagikan di media sosial (status facebook) adalah dirimu sendiri sebelum orang lain.
(Ust. Firanda Andirja, MA)
Semoga manfa'at